Pages

Saturday, April 9, 2011

CARA: Tambah Opsi Tidak Suka pada status facebook

Tombol "suka" yang biasa kita jumpai di facebook, dan di hampir semua halaman website yang kita buka, tapi bagaimana jika kita ingin mengupdate status supaya teman - teman kita memberi tanda tidak menyukainya? kita semua tau teman - teman anda bisa memberi komentar pada status anda, tapi mungkin tidak terlalu menyenangkan :D.


Ada aplikasi facebook yang dapat menempatkan tombol "tidak suka" atau "Dislike", atau anda ingin menambahkan sendiri nama tombol tersebut sesuai keinginan anda, misal : "sangat menyukai ini", "menjengkelkan" atau tombol lain sesuai keinginan anda. anda bisa membuat nya melalui aplikasi facebook Status magic. silahkan di coba sendiri.



No comments:

Post a Comment